BeritaPalangka RayaUtama

Belum Ada Lonjakan Arus Mudik di Palangka Raya

PALANGKA RAYA, Kalteng.co – Sepuluh hari menjelang perayaan Idul Fitri 1442 H, belum ada lonjakan kepadatan arus mudik di Kota Palangka Raya. Hal tersebut merupakan pantauan Satlantas Polresta Palangka Raya.

Kasatlantas Polresta Palangka Raya AKP Rikky Operiady melalui Kanit Patroli Iptu I Made Coy, mengatakan, arus lalu lintas di jantung Kota Cantik masih terjadi penambahan jumlah kendaraan yang lalu lalang.

https://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.co

“Hal ini menandakan bahwa belum ada arus yang  yang terjadi di Palangka Raya. Kondisinya masih kondusif,” katanya ke sejumlah awak media di wawancarai, Senin (3/5/2021) siang.

Lanjutnya, untuk mendukung keputusan pemerintah ini, pihaknya telah mendirikan lima pos. Hal ini sebagai upaya menegakkan program penindakan mudik Lebaran tahun ini.

https://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.co

“Untuk pos yang di dirikan, yakni Pos Terpadu Bundaran Besar, Pos Penyekatan di Km 38, Pos Penyekatan di Mapolsek Sabangau dan Pos Penyekatan Bandara serta Pasar Besar,” pungkasnya. (oiq)

Related Articles

Back to top button