BeritaSampitUtama

Warung Remang Dibidik Lagi, Disepanjang Arah Jalan Sampit-Pangkalan Bun

SAMPIT- KALTENG.CO, Setelah membongkar 13 unit bangunan warung remang-remang yang disinyalir merupakan tempat prostitusi terselubung di Jalan HM Hatta atau lingkar selatan Sampit, Pemkab Kotim akan melakukan penertiban kembali dan membidik sejumlah tempat.
Targetnya warung-warung yang menyediakan jasa layanan kenikamatan di Km 13-Km 45 di Jalan Sudirman yang masuk Kelurahan Pasir Putih Kecamatan Mentawa Baru Ketapang dan Kecamatan Telawang.
“Kami akan kembali menertibkan warung-warung yang diduga tempat prostitusi terselubung di Km 13- Km 45 arah Sampit – Pangkalan Bun. karena ada laporan warga sekitar terkait prostitusi,” ungkap Wakil Bupati (Wabup) Kotim Irawati, Jumat (12/3).

1 2 3Laman berikutnya
https://kalteng.cohttps://kalteng.co

Related Articles

Back to top button