BeritaKESEHATANUtama

Pola Tidur Tidak Teratur Menyebabkan Gangguan Kesehatan

PALANGKA RAYA,kalteng.co– Tidur adalah merupakan hal yang penting bagi setiap manusia, karena apabila manusia kurang tidur ataupun pola tidur tidak teratur maka akan menyebabkan gangguan kesehatan pada seseorang.

Dokter Poliklinik Anak RSUD Kota Palangka Raya dr Franky Luhulima Sp.A menyampaikan, pola tidur anak penting diperhatikan oleh orang tua. Orang tua harus mengerti dan memahami pola tidur anak.

Untuk pola tidur normal anak sendiri, waktu idealnya pada siang hari berkisar antara satu sampai dua jam. Sedangkan untuk tidur malam idealnya anak minimal tidur selama enam sampai delapan jam.

https://kalteng.cohttps://kalteng.co

“Mengatur pola tidur anak sangat lah penting, karena dengan anak memiliki pola tidur yang baik dan memiliki jam tidur cukup setiap malamnya. Maka bisa berdampak baik pada tumbuh kembang anak,” ucapnya, Jumat (11/6).

1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button