Hukum Dan Kriminal
Sempat Mabuk dan Joget Bareng Almarhum, Penikam Maut di Seth Adji Menyesal
“Kami saat itu sama-sama minum, termasuk korban. Saat itu kami minum satu botol miras merek Topi Miring, tapi sebelum sama mereka, saya sudah minum duluan,” cecarnya.
Sementara itu, Kapolresta Palangka Raya Kombes Pol Budi Santosa mengatakan, bahwa betul saat melakukan aksinya itu pelaku dalam keadaan pengaruh miras.
“Karena dalam pengaruh mabuk alkohol itu, pelaku tidak dapat mengontrol emosinya sehingga nekat melakukan penganiayaan berat tersebut,” tukasnya. (oiq)