PEMKAB KATINGAN
Tiga Kecamatan Berstatus Tanggap Darurat Banjir
Terakhir untuk kondisi cuaca di wilayah Kabupaten Katingan. Menurut Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Katingan ini, dari prediksi BMKG memang untuk curah hujan sudah mengalami penurunan dari sebelumnya. Terutama daerah Utara.
“Tapi masih ada potensi hujan. Artinya tidak hilang. Sebenarnya periode Juli Agustus ini adalah musim kemarau. Tapi karena pengaruh Le Nina, dan pengaruh arah angin, sehingga masih ada terjadi hujan. Oleh sebab itu, kita juga meminta kepada masyarakat untuk selalu waspada bagi daerahnya yang saat ini terdampak banjir. Jangan sampai ada korban lagi,” tandasnya.(eri)




