Kuala Kapuas

Bantu Penagihan Kredit Macet, Camat Beri Penghargaan Cabjari Kapuas di Palingkau

Darani berharap, agar jajaran Kecamatan Kapuas Murung yang untuk dan atas nama 21 Desa dan dua Kelurahan selalu bersinergi dengan JPN melalui bidang Datun.

“Semoga ke depan kami tetap bersinergi dibidang Datun Cabjari Palingkau, karena merasa sangat terbantu dalam menyelesaikan masalah Perdata dan Tata Usaha Negara,” pungkasnya.

https://kalteng.co

Diketahui sebelumnya anggaran dana Bumdes awalnya senilai Rp50 juta, kemudian dipergunakan untuk usaha simpan pinjam. Namun di pertengahan jalan usaha simpan pinjam tersebut macet dengan menyisakan saldo di rekening Bumdes senilai Rp309.226,00 dan uang tunai Rp18.291.000.

Sisa kredit macet senilai Rp33.041.000 yang belum dilunasi tujuh kreditur pun belum dilunasi hingga 2021.

Pada 30 Maret 2021, JPN Cabjari Palingkau berhasil melakukan penagihan dan telah dilunasi semua. Sehingga sisa saldo di rekening Bumdes Maju Sejahtera sekarang sebesar Rp51.641.226.

Laman sebelumnya 1 2 3 4Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button