BeritaSukamaraUtama

Perangkat Daerah Sukamara di Minta Percepat Pembangunan

SUKAMARA,KALTENG.CO- Bupati Sukamara H Windu Subagio meminta agar perangkat daerah (PD) bisa melakukan terobosan-terobosan dalam rangka kejar target guna mempercepat penyerapan anggaran dalam pelaksanaan pembangunan di daerah.

Hal tersebut disampaikan langsung kepada jajaran di sela-sela kegiatannya saat memimpin pembukaan rapat koordinasi pengendalian (Rakordal) rencana pembangunan Kabupaten Sukamara, tahun anggaran 2021 belum lama ini.

Bupati menjelaskan, APBD tahun anggaran 2021 sudah berjalan melewati triwulan pertama, yang harus menjadi perhatian bersama bagi PD di lingkungan Pemkab Sukamara.

“Saya berharap kepada seluruh kepala PD beserta jajarannya, agar bekerja lebih keras lagi memanfaatkan waktu secara efektif sesuai dengan jadwal pelaksanaan yang telah dituangkan dalam DPA masing-masing masing,” ujarnya.

https://kalteng.cohttps://kalteng.co
1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button