DPRD GUNUNG MASKabar DaerahLEGISLATIF

Warga Lokal Harus Ubah Pola Pikir

KUALA KURUN, Kalteng.co –  Saat ini, Ibu Kota Nusantara (IKN)  telah diresmikan oleh Presiden RI, yang lokasinya di Penajam Paser Utara, Kaltim. DPRD Gunung Mas (Gumas) mendorong masyarakat di daerah atau lokal setempat, agar bisa mengubah pola pikir dan mindset. 

“Dengan hadirnya IKN di Kalimantan ini, tidak hanya mengubah tempat. Tetapi mengubah  pola pikir kita,” ucap Ketua DPRD Gumas Binartha, Minggu (8/12/2024).

Lalu, sambung dia, sekarang sudah sibuk dengan administrasi menjadi sistem digital, jadi disana system pelayanan akan berubah dari IKN tersebut.

“Dengan adanya IKN ini kita semua harus bisa menjadi kesiapan kita di daerah sehingga sistem di daerah tetap sejalan dengan program dari pusat, dan masyarakat juga harus merobah mintset,” ujar Obin sapaan akrapnya ini.(pra)

EDITOR: TOPAN

Related Articles

Back to top button