Palangka Raya

Wisata Kuliner Kalteng Harus Dikembangkan

Dia juga menyampaikan, dengan mengangkat makanan khas Kalteng sebagai icon wisata kuliner sebagai salah satu aset budaya hasil karya, hendaknya wajib untuk dipertahankan dan dilestarikan keberadaanya guna menarik minat para wisatawan yang berkelanjutan.

“Pada intinya, wisata kuliner mempunyai potensi yang sangat luar biasa jika benar-benar dijalankan. Tentunya, diperlukan penanganan dan pengolahan yang lebih baik lagi mulai dari sekarang, dan dilakukan dengan cara yang profesional,” sarannya.

https://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.co

Jika produk kuliner dikenakan harga yang kompetitif sambungnya lagi, kemudian proses pengolahan dan penyajiannya memenuhi standar kesehatan, tentu akan menjadikan kuliner tersebut mempunyai nilai daya saing yang tinggi jika dibandingkan dengan produk kuliner lainnya.

“Pasalnya, kuliner di suatu tempat dapat menjadikan ciri khas daerah tersebut sebagai salah satu kebutuhan utama wisatawan untuk di konsumsi, ditempat ataupun dibawa pulang kedaerahnya sebagai oleh-oleh dari daerah yang telah di kunjunginya,” tutup wakil rakyat asal Dapil I Kalteng meliputi Kabupaten Gunung Mas, Katingan dan Kota Palangka Raya ini. (pra)

https://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.co

Laman sebelumnya 1 2

Related Articles

Back to top button