BeritaEKSEKUTIFPEMKAB BARITO SELATAN

Pemerintah Barsel Berkomitmen Cetak Generasi Penghafal Al-Qur’an Melalui Program Tahfiz

Kami Akan Mempertimbangkan Ketersediaan Halaqah

“Tahun ini, kegiatan di ikuti oleh 112 santri dan di dukung oleh 31 panitia yang siap bertanggung jawab atas pelaksanaannya,” jelasnya.

Ia juga menambahkan bahwa Bupati Barsel, yang di juluki Bapak Tahfiz Barito Selatan, secara konsisten memberikan dukungan penuh terhadap program ini. Sejak angkatan pertama hingga angkatan ke-5 tahun lalu, pemerintah daerah terus berperan aktif dalam pembinaan para hafiz.

Sebagai bagian dari upaya kaderisasi, saat ini terdapat delapan santri asal Barito Selatan yang sedang menempuh pendidikan di Universitas Al-Azhar, Kairo, Mesir. Langkah ini di harapkan dapat melahirkan lebih banyak ustadz dan ustadzah yang nantinya akan membimbing generasi penghafal Al-Qur’an di Barsel.

“Terima kasih atas kepercayaan masyarakat. Tahun ini, jumlah peserta mencapai 112 orang, dan masih ada yang ingin mendaftar. Kami akan mempertimbangkan ketersediaan halaqah dan tempat agar semakin banyak santri yang bisa ikut serta,” tutup Ustadz Sibawaihi.(pra)

EDITOR : TOPAN

Laman sebelumnya 1 2

Related Articles

Back to top button