BeritaPEMKAB MURAPEMKAB MURUNG RAYA

SOPD Diminta Tingkatkan Semangat Raih APE

PURUK CAHU,Kalteng.co – Penghargaan Anugerah Parahita Ekapraya (APE) tingkat pratama pernah di raih oleh Kabupaten Murung Raya pada tahun 2020 dan diserahkan pada tahun 2021 dalam rangka pencapaian Pengarustamaan gender (PUG).

Oleh sebab hal tersebut, Pemerintah Kabupaten Murung Raya mengajak Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) untuk tingkatkan semangat raih penghargaan Anugerah Parahita Ekapraya (APE) tingkat madya untuk tahun 2022.

https://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.co

Hal tersebut di sampaikan oleh Kepala Kepala Dinas pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak, pengendalian penduduk,dan keluarga berencana (DP3A-Dalduk KB) Lynda Kristine

Pada laporanya saat rapat terkait Advokasi Kebijakan pendampingan pengarustamaan gender (PUG) pelatihan teknis dan Perencanaan penganggaran responsif gender (PPRG) Kabupaten Murung Raya di aula A kantor Bupati, Senin (4/7/2022).

https://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.cohttps://kalteng.co

“Ini merupakan bentuk penghargaan atau apresiasi pemerintah pusat kepada pemerintah daerah yang sudah melaksanakan pengarusutamaan gender,”ujar Lynda Kristine.

Hal ini merupakan langkah awal yang baik dapat kita raih dan menjadi penyemangat kita dalam terus mewujudkan pembangunan di kabupaten kita ini melalui strategi pengarusutamaan gender.

1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button